POPULER

Jumat, 21 Januari 2011

hidup tak ada arti ..

. detik ,menit, jam ku jalani ,.
semua ku lalui dengan sendiri ..
dan ku berlari sambil tersakiti 
semua orang yang ku sayangi telah pergi
pergi jauh dari hidup ini 
meninggalkan ku sendiri yang terdiam ini ..
luka ini terlalu perih ..
semua ku lalui dengan sendiri
ku tak sanggup untuk menanti ,
menanti jawaban yang tak pasti ,
dan kebahagiaan yang tak kunjung kembali ..
kembali menemani hidup ku yang sendiri
semua terlalu berarti untuk dilupai ..
dan ku hanya bisa menangisi 
menangis untuk kesekian kali ..
hati tersakiti ,hidup tak ada arti
semua yang ku alami ,rasanya perih ..
dan rasanya ku tak berguna lagi
ku tau arti hidup ini ,
HIDUP YANG SELALU TAK ADA ARTI ..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar